|
Headlines News :
Home » » Jadi Orang Kaya, Wanita China Ini Tetap Pilih Jadi Tukang Sapu

Jadi Orang Kaya, Wanita China Ini Tetap Pilih Jadi Tukang Sapu

Written By. Admin on 10 Maret 2013 | 15.01

Jadi Kaya mendadak 
Seorang wanita China menjadi orang kaya mendadak akibta tanahnya dibeli pengembang properti namun walaupun sudah menjadi orang kaya wanita ini tetap tidak mau meninggalkan pekerjan sebelumnya yakni sebagi tukang sapu jalanan.
Seorang wanita berusia 53 tahun bernama bernama Yu Youzhen menjadi orang kaya mendadak karena tanah warisan keluarganya dibeli oleh pengembang perumahan yang unik dari kisah Yu Youzhen adalah walaupun ia sudah menjadi orang kaya ia tidak mau meninggalkan pekerjaanya sebagai tukang sapu di jalan Kota Wuhan.
Alasan Yu Youzhen tidak mau meninggalkan pekerjanya sebagai tukang sapu jalan adalah karena ia tidak mau menjadi malas karena kekayaan yang dimilikinya dan ingin mengajarkan anaknya untuk tidak terpesona dengan harta kekayaan yang ada saat ini.
�Bekerja bukan hanya untuk mendapatkan gaji, memiliki pekerjaan akan membuat diri kita fokus. Sikap malas hanya akan memunculkan sikap buruk yang lainnya,� ujar Yu, seperti dikutip Telegraph, Rabu (9/1/2013).
�Saya tidak mau meberikan contoh buruk pada anak saya dengan bermalas-malasan di rumah dan menikmati harta yang saya dapatkan,� tambahnya.
Rekan kerja Yu Youzhen jugamengatakan jika Yu Youzhen merupakan orang yang sangat rajin dan pekerja keras ia selama bekerja hanya meminta izin 3x saja.
Sikap Yu Youzhen sepertinya mendapatkan pujian dari pemerintah China bahkan pujian dari pemerintah China ini dimuat di beberapa media yang dimiliki pemerintah China.


sumber
{[['']]}

Artikel Terkait...

Comments
0 Comments

0 komentar:

Translate

Pages on Facebook & Twitter

   
 
Template Design by Creating Website Published by Mas Template
Modify by Yunieka - All Rights Reserved