|
Headlines News :
Home » , » Obesitas Di Sebabkan Oleh Bakteri

Obesitas Di Sebabkan Oleh Bakteri

Written By. Admin on 20 Desember 2012 | 17.31

VeHealth - Tubuh gemuk atau obesitas disebabkan oleh bakteri, bukan oleh kemalasan atau karena asupan makan yang berlebih, para ilmuwan Cina menjelaskan. Bakteri dapat membuat gen dalam tubuh menghasilkan lemak.

Penelitian yang dipimpin oleh Zhao Liping, seorang profesor mikrobiologi dan dekan di Sekolah Ilmu dan Bioteknologi, Shanghai, meneliti adanya hubungan antara jenis bakteri tertentu dengan obesitas.

Melansir Zeenews.com, hal ini menunjukan bahwa patogen atau gen infesius yang terisolasi dari menyebabkan seseorang jadi obesitas. Dalam studi klinis, para peneliti menemukan pertumbuhan yang berlebih dari bakteri penghasil endotoksin, tingkatkan 35 persen bakteri usus, pada pasien obesitas yang awal berat badannya 175 kg.

Setelah diadakan intervensi gizi dengan formula khusus, bakteri menurun dan pasien tersebut kehilangan 51,4 kg. Ini memberikan kesimpulan di mana bakteri memiliki andil dalam berat tubuh seseorang.

Zhao menjelaskan, endoktoksin yang berasal dari bakteri membuat
gen memproduksi lemak lebih banyak dan mematikan gen yang mengkonsumsi lemak.
{[['']]}

Artikel Terkait...

Comments
0 Comments

0 komentar:

Translate

Pages on Facebook & Twitter

   
 
Template Design by Creating Website Published by Mas Template
Modify by Yunieka - All Rights Reserved